Tahukah Anda ?
Kamis, 24 September 2015 06:00 WIBOleh Mulyanto
24 September dalam Sejarah
Oleh Mulyanto
1526 - Pangeran Samudera, raja pertama Kerajaan
Banjar, memeluk Islam; dijadikan Hari Jadi Kota
Banjarmasin
1545 - Syamsuddin dilanti menjadi Sultan Dompu
pertama
1841 - Sultan Brunei menyerahkan Sarawak di sisi
utara Kalimantan kepada Britania Raya
1957 - Presidium Universitas Padjajaran dilantik
Presiden RI di kantor Gubernuran Bandung
1999 - Tragedi Semanggi II: Seorang mahasiswa UI
tewas tertembak bersama 11 orang lainnya di
seluruh Jakarta, serta 217 luka
2008 - Bupati Abdurrahman Sarbini, yang juga
keturunan Megou Pak, meletakkan batu pertama
pembangunan meniatur Kerajaan Tulangbawang di
Desa Cakat Nyenyek, Kecamatan Menggala, Lampung