Tahukah Anda ?
Senin, 17 Agustus 2015 10:00 WIBOleh Mulyanto
17 Agustus dalam Sejarah
Oleh Mulyanto
1837 - Benteng Bonjol direbut Belanda setelah pengepungan, perang bergeser ke Rokan Hulu dengan sasaran Benteng Dalu-dalu tempat Tuanku Tambusai bertahan
1938 - Wage Rudolf Soepratman, pengarang lagu kebangsaan Indonesia Raya, wafat di Surabaya
1945 - Soekarno dan Hatta membacakan teks Proklamasi Kemerdekaan Indonesia di Jalan Pegangsaan Timur 56 Jakarta
1950 - Republik Indonesia Serikat (RIS) dibubarkan, diganti jadi Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
1960 - Indonesia putus hubungan diplomatik dengan Belanda terkait pembebasan Irian Barat; presiden Soekarno bekukan Partai Masyumi dan PSI
1961 - Presiden Soekarno resmikan Monumen Nasional
1962 - Siaran perdana TVRI; tayangan dari Istana Negara tentang upacara HUT ke-17 proklamasi kemerdekaan
2001 - Serangkaian ledakan dan pembakaran terjadi di Aceh; 60 sekolah dan 4 bank hancur