Tahukah Anda ?
Senin, 21 September 2015 06:00 WIBOleh Mulyanto
21 September dalam Sejarah
Oleh Mulyanto
1628 - Tentara Mataram menyerang benteng Hollandia milik VOC di Batavia
1824 - Gubernur Jenderal G.A.G.Ph. van der Capellen mengakhiri lawatan ke Sulawesi dan Kepulauan Maluku
1833 - Van den Bosch, gubernur jenderal Hindia-Belanda, melaporkan penyerangan ke Bonjol gagal
1937 - MIAI (Majelis Islam A'laa Indonesia), federasi dari organisasi-organisasi Islam, didirikan di Surabaya oleh KH Abdul Wahab Hasbullah, KH Ahmad Dahlan, KH Mas Mansur dan Wondoamiseno
1945 - Malang masuk Wilayah Republik Indonesia
1945 - Tentara Australia mulai mendarat di Makassar di bawah komando Brigadir-Jenderal Iwan Dougherty
1953 - Pekan Olahraga Nasional (PON) ke-3 digelar di Medan
1962 - Resolusi Majelis Umum PBB no. 1752 (XVII) mencatat Persetujuan antara Republik Indonesia dan Kerajaan Belanda mengenai Irian Barat