News Ticker
  • Puluhan Orang Korban Arisan Bodong di Bojonegoro Laporkan Owner ke Polisi
  • Pemkab Blora dan Perhutani Sepakat Tandatagani Kerja Sama Penanggulangan Bencana
  • Tekan Inflasi Jelang Lebaran, PT Blora Patra Gas Gelar Pasar Sembako Murah
  • Ditinggal ke Sawah, Rumah Warga Gayam, Bojonegoro Hangus Terbakar, Kerugian Rp 250 Juta
  • Bupati Arief Berkomitmen Kawal Pembangunan Infrastruktur di Wilayah Cepu, Blora
  • Seorang Laki-laki Warga Dander, Bojonegoro Ditemukan Meninggal di Pinggir Sungai
  • Lewat TMMD, Jalan Penghubung antar Desa di Wilayah Ngawen, Blora Rampung Dibangun
  • Investasi SDM Masa Depan, Program 'Sekolah Sisan Ngaji' di Blora Dilaunching
  • Ibu Korban Pengeroyokan di Bojonegoro: Penjara Satu Tahun Tak Sebanding dengan Nyawa Anaknya
  • 3 Terdakwa Anak Kasus Pengeroyokan di Dander, Bojonegoro Dituntut Satu Tahun Penjara
  • Temuan Mayat di Rumah Kosong Gegerkan Warga Blora
  • Atasi Kelangkaan Gas LPG di Blora, Pertamina Patra Niaga Tambah Pasokan
  • Usai Minum Minuman Keras, 3 Orang Warga Balen, Bojonegoro Meninggal
  • Anak-anak Desa Bangowan, Blora Isi Waktu Jelang Buka Puasa dengan Latihan Gamelan
  • Bupati Blora Hadiri Peringatan 117 Tahun Perjuangan Samin Surosentiko
  • Berkah Ramadan, Petani Blewah di Blora Mengaku Untung Besar
  • Kembali Targetkan Raih Opini WTP, Ini yang Dilakukan Pemkab Blora
  • Diduga Sakit Epilepsi Kambuh, Warga Bubulan, Bojonegoro Ditemukan Meninggal di Sungai
  • Gebyar Ramadan Blora 2024 Kini Dikonsep Semakin Matang
  • Tinjau Tebing Sungai Longsor di Cepu, Blora, Bupati Koordinasi dengan BBWS Bengawan Solo
  • Tergerus Banjir Bengawan Solo, Akses Jalan Kedungtuban-Cepu, Blora Terancam Putus
  • Tebing Bengawan Solo Longsor, Empat Rumah Warga di Blora Terancam
  • Berjalan Kaki saat ke Sekolah, Siswi SMK dapat Sepeda dari Ka SPKT Polsek Blora
4 Januari dalam Sejarah

Tahukah Anda?

4 Januari dalam Sejarah

Peristiwa

  • 1493 - Christopher Columbus meninggalkan Dunia Baru (Benua Amerika), dan mengakhiri pelayaran pertamanya.
  • 1717 - Belanda, Inggris dan Perancis menandatangani Triple Alliance.
  • 1896 - Utah masuk sebagai negara bagian Amerika Serikat ke-45.
  • 1936 - Mickey's Polo Team, film animasi pendek yang menceritakan pertandingan polo antara tim Charlie Chaplin, Oliver Hardy, Stan Laurel dan Harpo melawan karakter Disney, diluncurkan.
  • 1936 - Majalah Billboard mengeluarkan chart musik popnya yang pertama.
  • 1946 - Presiden Indonesia Soekarno dan rombongan tiba di Yogyakarta dengan kereta api dalam rangka pemindahan ibu kota Republik Indonesia ke Yogyakarta dari Jakarta yang situasinya sudah tidak aman dan telah diduduki Belanda.
  • 1948 - Burma merdeka dari Inggris.
  • 1959 - Luna 1 menjadi pesawat luar angkasa pertama yang mendekati bulan.
  • 2004 - Dr. Mikhail Saakashvili dipilih menjadi Presiden Georgia.
  • 2004 - Spirit, Mars Rover dari NASA, mendarat di Mars pada 04:35 UTC.
  • 2011 - Divisi mobil mewah Ford Motor Company, Mercury, resmi berakhir.
  • 2014 - Taman Pasupati diresmikan

Kelahiran

  • 1643 - Sir Isaac Newton, bapak ilmu fisika modern (w. 1727)
  • 1800 - Martha Christina Tiahahu, pahlawan kemerdekaan Indonesia.
  • 1809 - Louis Braille, pencipta tulisan Braille asal Perancis (w. 1852)
  • 1955 - Domenty Kulumbegov, Perdana Menteri Ossetia Selatan
  • 1979 - Hendrik Ceper, pelawak Indonesia (w. 2016)
  • 1980 - Happy Salma, aktris Indonesia.
  • 1981 - Vita Marissa, atlet nasional bulu tangkis Indonesia.
  • 1989 - Julie Estelle, aktris Indonesia
  • 1990 - Toni Kroos, pemain sepak bola Jerman.
  • 1998 - Coco Jones, aktris Amerika, penyanyi pop, rapper, dan penari.
  • 2002 - Violeta Burhan, anggota grup idola Indonesia JKT48

Meninggal

  • 1941 - Henri Bergson, filsuf Perancis yang berpengaruh besar terutama pada awal abad ke-20.
  • 1980 - Abu Hanifah, pejuang kemerdekaan, ahli kesehatan (dokter), seniman dan politisi Indonesia.
  • 1991 - Richard Maibaum, produser film asal Amerika Serikat.
  • 2009 - Luri Dini Ayu Safitri, penyanyi berkebangsaan Indonesia yang berasal dari Surabaya.
  • 2010 - Johan Ferrier, gubernur terakhir dari Suriname, dan kemudian menjadi presiden pertama pada tahun 1975.
  • 2011 - Ali-Reza Pahlavi, anak termuda dari Shah Mohammad Reza Pahlavi.
  • 2011 - Salmaan Taseer, pengusaha dan politikus Pakistan.

 

*wikipedia.org

Ucapan SELAMAT HARI PERS NASIONAL 2024 - Pemkab Blora
Berita Terkait

Videotorial

Masyarakat di Bojonegoro Rasakan Manfaat Pemasangan Lampu PJU

Masyarakat di Bojonegoro Rasakan Manfaat Pemasangan Lampu PJU

Pemerintah kabupaten (Pemkab) Bojonegoro melalui Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman, dan Cipta Karya (PKPCK) secara bertahap menambah jumlah lampu penerangan jalan ...

Berita Video

Seorang Kakek Didakwa Curi Ayam, Ini Penjelasan Kepala Kejaksaan Bojonegoro

Seorang Kakek Didakwa Curi Ayam, Ini Penjelasan Kepala Kejaksaan Bojonegoro

Bojonegoro - Usai persidangan dengan terdakwa Suyatno (58), seorang kakek asal Dusun Krajan, Desa Pandantoyo, Kecamatan Temayang, Kabupaten Bojonegoro, Jawa ...

Teras

Memasukkan Pendidikan Mitigasi Bencana dalam Kurikulum Sekolah di Bojonegoro

Menyoroti Konsep Penanggulangan Bencana di Bojonegoro

Memasukkan Pendidikan Mitigasi Bencana dalam Kurikulum Sekolah di Bojonegoro

"Berdasarkan Undang-undang Nomor 24 Tahun 2007, tentang Penanggulangan Bencana, Pemerintah dan Pemerintah Daerah menjadi penanggung jawab dalam penyelenggaraan penanggulangan bencana. ...

Opini

Pengangkatan dan Pemberhentian Perangkat Desa

Opini

Pengangkatan dan Pemberhentian Perangkat Desa

Perangkat Desa, adalah unsur penyelenggara pemerintahan desa yang bertugas membantu kepala desa atau yang disebut dengan nama lain dalam melaksanakan ...

Quote

Semen Gresik Diving Club Borong Medali di Turnamen Bupati Tuban Cup

Semen Gresik Diving Club Borong Medali di Turnamen Bupati Tuban Cup

Tuban, 21 November 2023 - Semen Gresik Diving Club (SGDC) kembali menorehkan prestasi pada event Bupati Tuban Cup 2023. Club ...

Berita Foto

Warga Bojonegoro yang Dilaporkan Tenggelam di Bengawan Solo Ditemukan Meninggal

Berita Video

Warga Bojonegoro yang Dilaporkan Tenggelam di Bengawan Solo Ditemukan Meninggal

Seorang warga Dusun Gowok, Desa Lebaksari, Kecamatan Baureno, Kabupaten Bojonegoro bernama Solikin (55), pada Rabu petang (03/01/2024) dilaporkan tenggelam di ...

Religi

Pakaian Ihram saat Haji dan Umrah, antara Syariat dan Hakikat

Pakaian Ihram saat Haji dan Umrah, antara Syariat dan Hakikat

Judul itu menjadi tema pembekalan sekaligus pengajian Rabu pagi (24/01/2024) di Masjid Nabawi al Munawaroh, Madinah, kepada jemaah umrah dari ...

Hiburan

Dirut Bulog Pastikan Harga Beras Segera Turun

Dirut Bulog Pastikan Harga Beras Segera Turun

Blora - Direktur Utama (Dirut) Perum Bulog, Bayu Krisnamurthi memastikan harga beras yang mahal di pasaran saat ini, akan segera ...

1711671636.8746 at start, 1711671637.2082 at end, 0.33363509178162 sec elapsed