Tahukah Anda?
8 Januari dalam Sejarah
Minggu, 08 Januari 2017 06:00 WIBOleh Muliyanto
Oleh Muliyanto
Peristiwa
- 1297 - Monako merdeka.
- 1867 - Warga Afrika Amerika diberikan hak pilih di District of Columbia, Amerika Serikat.
- 1912 - Kongres Nasional Afrika didirikan.
- 1916 - Perang Dunia I: Tentara sekutu mundur dari Gallipoli.
- 1918 - Presiden Amerika Serikat Woodrow Wilson mengumumkan "Program 14 Titik"-nya setelah Perang Dunia I.
- 1926 - Abdul-Aziz bin Saud menjadi Raja Hejaz dan menamainya Arab Saudi.
- 1989 - Musibah Kegworth menewaskan 47 orang di Britania Raya.
- 1996 - Krisis sandera Mapenduma, militan OPM kelompok Kelly Kwalik menyandera 26 anggota Tim Ekspedisi Lorentz 95 di desa Mapenduma, Jayawijaya, Irian Jaya.
- 2012 - Grup idola asal Bandung Lumina Scarlet resmi terbentuk
- 2013 - Vanila dipensiunkan dari 7icons.
Kelahiran
- 1823 - Alfred Russel Wallace, ahli lingkungan dan biologi Britania (w. 1913)
- 1935 - Elvis Presley, penyanyi dan gitaris Amerika (w. 1977)
- 1942 - Stephen Hawking, fisikawan dan penulis Inggris
- 1974 - Rieke Diah Pitaloka, pesinetron Indonesia, anggota DPR-RI
- 1979 - Donna Agnesia, aktris Indonesia
- 1979 - Marsha Timothy, aktris Indonesia
- 1983 - Kim Jong-un, Pemimpin Tertinggi Korea Utara
- 1992 - Apostolos Vellios, pemain sepak bola Yunani
- 1995 - Ravi Murdianto, penjaga gawang utama Tim nasional sepak bola U-19 Indonesia
Meninggal
- 1324 - Marco Polo, petualang Italia (l. 1254)
- 1642 - Galileo Galilei, astronom dan fisikawan Italia (l. 1564)
- 1855 - Diponegoro (l. 1785)
- 1941 - Robert Baden-Powell, pendiri Gerakan Kepanduan.
- 1942 - Joseph Franklin Rutherford, Presiden Lembaga Watch Tower Bible and Tract Society of Pennsylvania
- 1997 - Melvin Calvin, kimiawan Amerika Serikat, pemenang Hadiah Nobel tahun 1961 (l. 1911)
- 2011 - Elfa Secioria, komposer Indonesia
Hari raya dan peringatan
- 1982 - Maulid Nabi Muhammad SAW 1402 Hijriah.
- 2000 - Idul Fitri 1420 Hijriah.
Dari Wikipedia.com