News Ticker
  • Jelang Pilkada 2024, Kapolres Bojonegoro Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas agar Tetap Kondusif
  • Bawaslu Bojonegoro Dinilai Tidak Profesional Tangani Pelanggaran Pilkada
  • Terjebak Kobaran Api Saat Bakar Batang Kedelai di Sawah, Warga Sumberrejo, Bojonegoro Meninggal
  • Cabup Bojonegoro Setyo Wahono Bakal Luncurkan Program Bantuan IKM Rp 1 Miliar Per Desa
  • Gempabumi Tektonik 3,3 Magnitudo Dirasakan di Bojonegoro
  • Kemarau Berlanjut, 481 Ribu Jiwa di Blora Alami Krisis Air Bersih
  • Diduga Gagal Napas Akibat Kebakaran, Seorang Kakek di Balen, Bojonegoro Ditemukan Meninggal
  • Panen Melon Pertanian Organik, Cawabup Bojonegoro Nurul Azizah Siapkan Program Kartu Petani Maju
  • Kartu Prakerja Baru dari Paslon Setyo Wahono-Nurul Azizah untuk Kurangi Pengangguran Bojonegoro
  • KA Argo Bromo Anggrek Tertemper Truk di Bojonegoro, PT KAI Akan Lakukan Upaya Proses Hukum
  • Truk Bermuatan Bata Ringan di Baureno, Bojonegoro Tertemper KA Argo Bromo Anggrek
  • Hadiri Peringatan HUT Ke-79 TNI, Kapolres Bojonegoro Pastikan Sinergisitas TNI-Polri Terjaga
  • Relawan “Sedulur Agung Supriyanto” Yakin Wahono-Nurul Bisa Membawa Bojonegoro Lebih Baik
  • Di Komunitas Disabilitas Bojonegoro, Cantika Wahono Sampaikan Program Kartu Disabilitas Wahono-Nurul
  • Kapolres Bojonegoro Sampaikan Ucapan HUT Ke-79 TNI
  • Kecelakaan di Depan SPBU Prayungan, Sumberrejo, Bojonegoro, Seorang Pejalan Kaki Meninggal
  • 54 Desa di Bojonegoro Belum Meyetorkan Pajak atas Pengelolaan APBDes Tahun 2022 dan 2023
  • Calon Wakil Bupati Bojonegoro, Nurul Azizah Bakal Tingkatkan Daya Saing Pasar Tradisional
  • Pj Bupati Adriyanto Kenalkan Produk UMKM Asli Bojonegoro di Ajang Jatim Fest
  • Cabup-Cawabup Bojonegoro Nomor Urut 02, Setyo Wahono-Nurul Azizah Sapa Pedagang Pasar
  • Sidang Kasus Pemilik Kafe di Bojonegoro yang Lakukan Penganiayaan Dijatuhi Hukuman Percobaan
  • Pj Bupati Bojonegoro Hadiri Rakor Lintas Sektor RDTR di Kementerian Agraria
  • Rapat Tahunan Asosiasi Pendidikan Ners Indonesia 2024, Membangun Pendidikan Keperawatan Menuju Indonesia Emas
Update Corona Blora 9 Juni: OTG 154, ODP 26, PDP 4 Meninggal 16, Positif 30 Meninggal 3 Sembuh 5

Virus Corona

Update Corona Blora 9 Juni: OTG 154, ODP 26, PDP 4 Meninggal 16, Positif 30 Meninggal 3 Sembuh 5

Blora - Pemerintah Kabupaten Blora melalui Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 terus menyampaikan perkembangan persebaran Covid-19 Selasa (09/06/2020), yang disampaikan oleh Ketua DPRD Kabupaten Blora, HM Dasum SE MMA, selaku Wakil Ketua GTPP Covid-19 melaporkan perkembangan persebaran virus Corona, didampingi Kepala Pelaksana (Kalak) BPBD Kabupaten Blora dan Direktur RSUD Blora.
 
 
Bertempat di Posko GTPP Covid-19 yang ada di Sekretariat Daerah Kabupaten Blora, HM Dasum menyampaikan bahwa kali ini tidak ada penambahan kasus baru sehingga jumlah kasus positif masih sama seperti kemarin.
 
“Kasus positif masih sama 30, dengan rincian 3 meninggal, 5 sembuh, dan 22 masih dirawat. Semoga yang sembuh segera tambah agar bisa segera selesai. Sedangkan reaktif rapid-test hingga hari ini ada 143, berkurang dari kemarin karena beberapa diantaranya sudah keluar swab nya dengan hasil negative,” ucap Dasum.
 
Selanjutnya, PDP masih ada empat yang diawasi, ODP ada 26 yang dipantau, dan OTG masih ada 154 yang dipantau oleh petugas kesehatan.
 
 
 
Pihaknya juga menyampaikan bahwa akibat pandemi Covid-19 ini sebagian besar perekonomian menurun, bahkan banyak pengangguran. Oleh sebab itu pemerintah mulai mengambil kebijakan normal baru atau new normal agar masyarakat bisa tetap produktif di tengah pandemic ini.
 
“Saat ini kita semua mulai memasuki masa new normal, namun jangan sampai salah mengartikan. New normal bukan berarti kita bebas beraktifitas seperti dahulu, bukan berarti wabah Corona selesai." kata Dasum.
 
Menurutnya, new normal adalah melakukan kebiasaan baru agar semua bisa tetap beraktifitas tanpa memiliki resiko tertular Covid-19, yakni dengan cara membiasakan pakai masker jika keluar, cuci tangan pakai sabun, jaga jarak aman, dan lainnya sesuai protokol kesehatan.
 
“Mari kita berdamai dengan Covid-19, kita harus bisa menyesuaikan diri dengan kondisi. Terapkan perilaku hidup sehat. Jangan sampai akibat new normal menjadi awal malapekataka karena kita tidak memenuhi protokol kesehatan yang telah ditetapkan,” pungkasnya.
 
 
 
 

Infografis peta persebaran warga yang mudik atau pulang kampung di Kabupaten Blora hingga Selasa (09/06/2020)

 
Kepala Pelaksana (Kalak) BPBD Blora, Hadi Praseno SSos menyatakan bahwa langkah pencegahan harus terus dilakukan agar persebaran bisa terus ditekan dengan melaksanakan kebiasaan baru atau normal baru.
 
“Kita melakukan protokol kesehatan sebaiknya bukan karena diperintah siapapun, namun karena kesadaran dari diri kita masing-masing. Upaya edukasi untuk membangun kebiasaan baru ini harus terus dilakukan secara bertahap dan terus menerus,” ucap Hadi Praseno.
 
Kebiasan baru itu diantaranya menjaga jarak minimal satu meter dan menggunakan masker ketika keluar rumah. Karena menurutnya ketika di ruang publik, tidak bisa mengetahui siapa yang terkena virus.
 
“Di Blora sekitar 80 persen kasus positif adalah pada orang-orang tanpa gejala. Ia tidak menyadari bahwa dirinya membawa virus. Maka jaga jarak, pakai masker dan sering cuci tangan pakai sabun merupakan norma baru yang harus kita lakukan setiap hari. Semuanya akan berhaasil jika semuanya bisa disiplin,” tutur Hadi Praseno.
 
 
 
Terakhir, Direktur RSUD Blora, dr Nugroho Adiwarso SpOG, menyampaikan bahwa hingga kini di rumah sakitnya masih merawat 2 pasien di ruang isolasi. Sedangkan di Klinik Bakti Padma masih ada 17 pasien yang semuanya positif Covid-19.
 
“Mudah mudahan semuanya segera sembuh. Meskipun memasuki new normal, namun pemberlakuan protokol kesehatan tetap dilaksanakan. Jika tidak penting tidak perlu ke rumah sakit, kecuali berobat. Semua yang ke rumah sakit wajib bermasker,” ujar dr Nugroho.
 
 
 
Dokter Nugroho juga mengatakan bahwa ada kabar baik, yakni salah satu dokter tenaga medis RSUD Blora yang masih menjalani isolasi mandiri karena Covid-19 saat ini swab nya sudah keluar negatif.
 
“Swab negatif yang pertama sudah keluar, kita tinggal nunggu swab berikutnya. Jika pemeriksaan swab berikutnya hasil negatif lagi berarti bisa dipastikan sembuh. Kita doakan semoga hasilnya nanti negatif,” kata dr Nugroho. (teg/imm)
 
Banner Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Nomor Urut 02
Berita Terkait

Videotorial

Jelang Pilkada 2024, Kapolres Bojonegoro Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas agar Tetap Kondusif

Berita Video

Jelang Pilkada 2024, Kapolres Bojonegoro Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas agar Tetap Kondusif

Dalam rangka Pilkada Serentak tahun 2024, Kapolres Bojonegoro AKBP Mario Prahatinto, mengajak seluruh elemen masyarakat untuk bersama-sama menjaga situasi keamanan ...

Berita Video

3 Rumah di Bojonegoro Terbakar, Satu Orang Warga Alami Luka Bakar

Berita Video

3 Rumah di Bojonegoro Terbakar, Satu Orang Warga Alami Luka Bakar

Bojonegoro - Peristiwa kebakaran terjadi di wilayah Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur. Selasa (17/09/2024). Kebakaran kali ini menghanguskan rumah Karsono (53), ...

Teras

Memasukkan Pendidikan Mitigasi Bencana dalam Kurikulum Sekolah di Bojonegoro

Menyoroti Konsep Penanggulangan Bencana di Bojonegoro

Memasukkan Pendidikan Mitigasi Bencana dalam Kurikulum Sekolah di Bojonegoro

"Berdasarkan Undang-undang Nomor 24 Tahun 2007, tentang Penanggulangan Bencana, Pemerintah dan Pemerintah Daerah menjadi penanggung jawab dalam penyelenggaraan penanggulangan bencana. ...

Opini

Daulat Rakyat, Bukan Daulat Raja

Daulat Rakyat, Bukan Daulat Raja

*Oleh Muhammad Roqib, S.H.,M.H. Analis Politik dan Pemerintahan Dosen Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Gresik Para pendiri bangsa dan negara Indonesia ...

Quote

Semen Gresik Diving Club Borong Medali di Turnamen Bupati Tuban Cup

Semen Gresik Diving Club Borong Medali di Turnamen Bupati Tuban Cup

Tuban, 21 November 2023 - Semen Gresik Diving Club (SGDC) kembali menorehkan prestasi pada event Bupati Tuban Cup 2023. Club ...

Infotorial

Adira Finance Rayakan Hari Pelanggan Nasional Melalui "Adira Menyapa Sahabat"

Adira Finance Rayakan Hari Pelanggan Nasional Melalui "Adira Menyapa Sahabat"

Bojonegoro - Menyambut momentum Hari Pelanggan Nasional (HARPELNAS) 2024, PT Adira Dinamika Multi Finance, Tbk. (Adira Finance) Cabang Bojonegoro menyelenggarakan ...

Berita Foto

Warga Bojonegoro yang Dilaporkan Tenggelam di Bengawan Solo Ditemukan Meninggal

Berita Video

Warga Bojonegoro yang Dilaporkan Tenggelam di Bengawan Solo Ditemukan Meninggal

Seorang warga Dusun Gowok, Desa Lebaksari, Kecamatan Baureno, Kabupaten Bojonegoro bernama Solikin (55), pada Rabu petang (03/01/2024) dilaporkan tenggelam di ...

Religi

Pakaian Ihram saat Haji dan Umrah, antara Syariat dan Hakikat

Pakaian Ihram saat Haji dan Umrah, antara Syariat dan Hakikat

Judul itu menjadi tema pembekalan sekaligus pengajian Rabu pagi (24/01/2024) di Masjid Nabawi al Munawaroh, Madinah, kepada jemaah umrah dari ...

Hiburan

‘Layangan Dokar’ Raih Jaura Lomba Layan-layang Hias Blora 2024

‘Layangan Dokar’ Raih Jaura Lomba Layan-layang Hias Blora 2024

Blora - Lomba layang-layang hias Bupati Blora Cup 2024, yang digelar Blora Sosial Media (Blosmed) bersama Pemerintah Kelurahan Mlangsen, Kecamatan ...

1728362278.6035 at start, 1728362278.8454 at end, 0.24193286895752 sec elapsed