News Ticker
  • Kecelakaan Beruntun di Sumberrejo, Bojonegoro, Seorang Pemotor Meninggal Dunia
  • Waspada Cuaca Ekstrem di Jatim hingga 10 Januari
  • Pemkab Bojonegoro Pasang Stiker di Rumah Keluarga Miskin Penerima Bansos
  • Layanan Cek Kesehatan Gratis Dinkes Bojonegoro Capai 534.394 Orang
  • Hari Amal Bakti ke-80 Kemenag: Nasaruddin Umar Tekankan Pentingnya Mewarnai AI dengan Konten Mencerahkan
  • Obat Nyamuk Bakar Indonesia Laris di Meksiko, Nilai Ekspor Capai Rp 130 M
  • 3 Januari dalam Sejarah
  • ASN Jumat Bersarung Mulai Dilaksanakan di Blora
  • Pastikan Blora Aman, 4 Titik Acara Malam Pergantian Tahun Dipantau Langsung
  • Bojonegoro Siap Sukseskan Program Bongkar Ratoon dan Perluasan Lahan Tebu Nasional, Target 5.000 Hektare
  • Pergantian Kepemimpinan di Cabdindik Bojonegoro-Tuban, Komitmen Baru Tingkatkan Kualitas Pendidikan
  • Negara Termiskin di Eropa Ini Ganti Mata Uang 
  • 2 Desember dalam Sejarah
  • Super Music New Year’s Eve 2026 Bojonegoro, Euforia Sambut Pergantian Baru
  • Awal Tahun 2026, Stasiun Bojonegoro Diserbu Lebih dari 2,3 Ribu Penumpang
  • Pemkab Bojonegoro Beri Penghargaan OPD Atas Capaian SKM Tertinggi, Dorong Peningkatan Kinerja di 2026
  • Kado Awal Tahun, Harga BBM Nonsubsidi Kompak Turun di Seluruh SPBU Indonesia
  • Menjadikan Perayaan Tahun Baru Tanpa Kembang Api Tetap Seru
  • Damkarmat Bojonegoro Tangani 246 Kasus Kebakaran Sepanjang 2025
  • Mengapa Tahun Baru Dirayakan pada 1 Januari? Ini Sejarah di Baliknya
  • Pemprov Jatim Gelar Dzikir Akhir Tahun di Islamic Center Surabaya
  • Bupati Blora Dorong Gerakan Menanam Pohon Lintas Sektor untuk Masa Depan Lingkungan
  • Dishub Bojonegoro Serius Penataan Parkir di Ruas Jalan
  • Pengurus Baru MUI Bojonegoro Dikukuhkan
Cegah Penyebaran Covid-19, Polsek Sumberrejo, Beri Pembinaan pada Rumah Makan Tangguh

Virus Corona

Cegah Penyebaran Covid-19, Polsek Sumberrejo, Beri Pembinaan pada Rumah Makan Tangguh

Bojonegoro - Untuk mendukung pencegahan penyebaran virus Corona (Covid-19) khusunya di wilayah hukum Polsek Sumberrejo, Kabupaten Bojonegoro, jajaran Polsek Sumberrejo, Polres Bojonegoro, bekerjasama dengan beberapa rumah makan yang ada di wilayah kecamatan setempat, luncurkan program 'Rumah Makan Tangguh' dan sekaligus memberikan pembinaan kepada pengelola rumah makan tersebut.
 
Tujuan utama program tersebut sebagai upaya untuk memutus mata rantai penyebaran Covid-19, dengan cara menerapkan protokol kesehatan Covid-19, bagi pengunjung rumah makan di Rumah Makan Tangguh.
 
 
Kapolsek Sumberrejo, Ajun Komisaris Polisi (AKP) Imam Kanafi SH, kepada awak media ini, Jumat (02/10/2030),  mengatakan bahwa masih banyaknya warga yang terpapar virus corona (Covid-19) terutama di wilayah Kecamatan Sumberrejo, dipandang perlu adanya langkah-langkah untuk memutus penyebaran Covid-19, salah satunya dengan melakukan pembinaan terhadap Rumah Makan Tangguh di wilayah Sumberrejo.
 
Adapun yang harus dilakukan oleh pengelola Rumah Makan Tangguh yaitu seluruh karyawan Rumah Makan Tangguh wajib menggunakan masker saat melayani pengunjung, dan mewajibkan seluruh pengunjung untuk memakai masker. Kemudian harus menyediakan tempat cuci tangan, termasuk adanya imbauan atau seruan kepada pengunjung harus mencuci tangan terlebih dahulu saat datang di Rumah Makan Tangguh.
Dan yang ketiga, mewajibkan para pengunjung untuk menjaga jarak dengan pengunjung lainnya, dan jika memungkinkan pengunjung disarankan untuk tidak makan di tempat.
 
"Masih adanya warga yang terpapar Covid-19, sementara pemerintah tidak membatasi aktivitas masyarakat, untuk itu perlu adanya edukasi dan penerapan protokol kesehatan Covid-19 di setiap tempat umum, salah satunya rumah makan," tutur AKP Imam Kanafi SH.
 
 

Rumah Makan EJEPE, di Desa Sumuragung Kecamatan Sumberrejo Bojonegoro, sebagai Rumah Makan Tangguh binaan Polsek Sumberrejo. Jumat (02/10/2020)

 
Kapolsek berharap, ke depan seluruh rumah makan maupun tempat berkumpulnya warga masyarakat, serta fasilitas umum lainnya, wajib menerapkan protokol kesehatan Covid-19 yang ketat, dengan melibatkan peran aktif pemerintah desa setempat melalui perangkat dan Gugus Tugas Covid 19 yang ada di desa masing-masing.
 
Selain itu, kepada warga masyarakat diimbau untuk disiplin dalam penerapan protokol kesehatan Covid-19, sebagai upaya memutus penyebaran Covid-19. Selain itu, warga masyarakat juga diharapkan untuk tidak melakukan aktivitas yang tidak perlu di luar rumah.
 
"Semoga masyarakat semakin sadar untuk bersama-sama memutus penyebaran Covid-19, agar cepat hilang dan masyarakat bisa melakukan aktivitas seperti semula," tutur Kapolsek Sumberrejo, AKP Imam Kanafi SH.
 
 
 
Terpisah, pemilik Warung EJEPE (Etane Jembatan Penceng) di Desa Sumuragung Kecamatan Sumberrejo, Wiwied Nurcahyo (48) sangat mendukung program 'Rumah Makan Tangguh' dari kepolisan.
 
Menurutnya, sejak diberlakukan tatanan kehidupan baru (new normal), warung yang ia kelola sudah menerapkan protokol kesehatan Covid-19, kepada seluruh karyawan dan pengunjung. Dengan menerapkan 3 M, yaitu menggunakan masker, menjaga jarak dan mencuci tangan pakai sabun atau menyediakan tempat cuci tangan bagi pengunjung.
 
"Kami sangat mendukung upaya kepolisian dalam memutus mata-rantai penyebaran Covid-19. Kami juga mendukung dengan diberikan pembinaan untuk mewujudkan Rumah Makan Tangguh di wilayah Kecamatan Sumberrejo," tutur Wiwied Nurcahyo. (red/imm)
 
Banner Ucapan Nataru ADS
Berita Terkait

Videotorial

Penyemayaman Api Abadi Hari Jadi Bojonegoro Ke-348 di Pendopo Malowopati

Berita Video

Penyemayaman Api Abadi Hari Jadi Bojonegoro Ke-348 di Pendopo Malowopati

Bojonegoro - Bupati Bojonegoro Setyo Wahono, didampingi Wakil Bupati Nurul Azizah dan Ketua DPRD Abdulloh Umar, bersama jajaran Forkopimda Bojonegoro ...

Berita Video

Geopark Bojonegoro Berpeluang Raih UNESCO Global Geopark

Berita Video

Geopark Bojonegoro Berpeluang Raih UNESCO Global Geopark

Bojonegoro - Peluang Bojonegoro Geopark untuk meraih UNESCO Global Geopark (UGGp) cukup besar, karena Bojonegoro mengangkat tema petroleum system paling ...

Teras

Memasukkan Pendidikan Mitigasi Bencana dalam Kurikulum Sekolah di Bojonegoro

Menyoroti Konsep Penanggulangan Bencana di Bojonegoro

Memasukkan Pendidikan Mitigasi Bencana dalam Kurikulum Sekolah di Bojonegoro

"Berdasarkan Undang-undang Nomor 24 Tahun 2007, tentang Penanggulangan Bencana, Pemerintah dan Pemerintah Daerah menjadi penanggung jawab dalam penyelenggaraan penanggulangan bencana. ...

Opini

Trump Naikkan Tarif China: Perang Dagang Dimulai Lagi, Siapa yang Akan Paling Terluka ?

Trump Naikkan Tarif China: Perang Dagang Dimulai Lagi, Siapa yang Akan Paling Terluka ?

Surabaya - Ketegangan perang dagang (trade war) antara Amerika Serikat dan China kembali memanas pada tahun 2025. Situasi ini seperti ...

Quote

Bagaimana Ucapan Idulfitri yang Benar Sesuai Sunah Rasulullah

Bagaimana Ucapan Idulfitri yang Benar Sesuai Sunah Rasulullah

Saat datangnya Hari Raya Idulfitri, sering kita liha atau dengar ucapan: "Mohon Maaf Lahir dan Batin, seolah-olah saat IdulfFitri hanya ...

Sosok

Pratikno, di Mata Mantan Bupati Bojonegoro, Kang Yoto

Sosok

Pratikno, di Mata Mantan Bupati Bojonegoro, Kang Yoto

Bojonegoro - Salah satu putra terbaik asal Bojonegoro, Prof Dr Pratikno MSoc Sc, pada Minggu malam (20/10/2024) kembali dipilih menjadi ...

Eksis

Latihan Serius Berujung Manis, Nyafica Juarai Lomba Bertutur tentang Nilai Hidup Orang Samin

Latihan Serius Berujung Manis, Nyafica Juarai Lomba Bertutur tentang Nilai Hidup Orang Samin

Bojonegoro - Pemkab Bojonegoro menggelar Lomba Bertutur tingkat Kabupaten. Lomba ini berakhir pada Jumat (31/10/2025) kemarin. Sepuluh finalis bersaing memperebutkan ...

Infotorial

Wujudkan Komitmen Berkelanjutan, PEPC JTB Hijaukan Bojonegoro Melalui Aksi Nyata Peringatan Hari Menanam Pohon Indonesia

Wujudkan Komitmen Berkelanjutan, PEPC JTB Hijaukan Bojonegoro Melalui Aksi Nyata Peringatan Hari Menanam Pohon Indonesia

Bojonegoro Memperingati hari menanam pohon indonesia 2025, PT Pertamina EP Cepu (PEPC) Lapangan Jambaran-Tiung Biru (JTB) menegaskan komitmennya dalam menjaga ...

Berita Foto

Foto Evakuasi Serpihan Pesawat T-50i Golden Eagle TNI AU yang Jatuh di Blora

Berita Foto

Foto Evakuasi Serpihan Pesawat T-50i Golden Eagle TNI AU yang Jatuh di Blora

Blora - Petugas gabungan dari TNI, Polri, BPBD dan warga sekitar terus melakukan pencarian terhadap serpihan pesawat tempur T-50i Golden ...

Religi

Pakaian Ihram saat Haji dan Umrah, antara Syariat dan Hakikat

Pakaian Ihram saat Haji dan Umrah, antara Syariat dan Hakikat

Judul itu menjadi tema pembekalan sekaligus pengajian Rabu pagi (24/01/2024) di Masjid Nabawi al Munawaroh, Madinah, kepada jemaah umrah dari ...

Wisata

Berikut ini Rangkaian Acara Peringatan Hari Jadi Bojonegoro Ke-348 Tahun 2025

Hari Jadi Bojonegoro Ke-348

Berikut ini Rangkaian Acara Peringatan Hari Jadi Bojonegoro Ke-348 Tahun 2025

Bojonegoro - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bojonegoro, telah mengagendakan sejumlah acara untuk memperingati Hari Jadi Kabupaten Bojonegoro (HJB) ke-348 yang jatuh ...

1767456617.5904 at start, 1767456618.3681 at end, 0.77767014503479 sec elapsed