Mutasi Pejabat Pemkab Bojonegoro
Inilah Nama-nama 35 Pejabat Pemkab Bojonegoro yang Baru Dimutasi dan Dilantik Bupati
Senin, 11 Oktober 2021 12:00 WIBOleh Dan Kuswan / Lathifatul Fikriya
Bojonegoro - Diberitakan sebelumnya, Bupati Bojonegoro Anna Mu'awanah, pada Senin (11/10/2021), bertempat di Pendopo Malowopati Pemkab Bojonegoro, kembali melakukan pelantikan dan pengambilan sumpah dan janji jabatan bagi 35 orang aparatur sipil negara (ASN) terdiri dari 17 Pejabat Administrator dan 18 Pejabat Pengawas, dilingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bojonegoro yang baru dimutasi.
Mutasi tersebut berdasarkan Surat Keputusan (SK) Bupati Bojonegoro tertanggal 11 Oktober 2021, Nomor: 821.2/108/412.301/2021, tentang: Pengangkatan Jabatan Administrator, dan Nomor: 821.2/109/412.301/2021, tentang: Pengangkatan Jabatan Pengawas.
Berikut ini nana-nama Pejabat Administrator di lingkungan Pemkab Bojonegoro, yang baru dilantik Bupati Bojonegoro, Senin (11/10/2021):
Lampiran Keputusan Bupati Bojonegoro Nomor: 821.2/108/412.301/2021, Tanggal: 11 Oktober 2021, Tentang: Pengangkatan Jabatan Administrator.
1). HERU SUGIHARTO SE MM, Jabatan lama: Camat Trucuk; Jabatan baru: Camat Padangan;
2). KASMARI, S.STP, Jabatan lama: Sekretaris Satuan Polisi Pamong Praja; Jabatan baru: Camat Temayang;
3). DIAN ROKHMAWATI IKHTIYORINI SSTP MM, Jabatan lama: Camat Kedewan; Jabatan baru: Camat Trucuk;
4). ZENNY BACHTIYAR SSTP MM, Jabatan lama: Kabid Pembangunan dan Kerjasama Desa/ Kelurahan dan Teknologi Tepat Guna Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa; Jabatan baru: Camat Kedewan;
5). MOCHAMAD BASUKI SPd, Jabatan lama: Camat Bubulan; Jabatan baru: Camat Kasiman;
6). KHURUN`IN SSos, Jabatan lama: Sekretaris Kecamatan Temayang; Jabatan baru: Camat Bubulan;
7). IMAM CAHYONO SSos, Jabatan lama: Camat Temayang; Jabatan baru: Kabag Administrasi Pembangunan Setda;
8). BAYUDONO MARGAJELITA SSTP, Jabatan lama: Camat Padangan; Jabatan baru: Sekretaris Satuan Polisi Pamong Praja;
9). MUHAMMAD IMAM AFFAN T SSTP MH, Jabatan lama: Sekretaris Kecamatan Bojonegoro; Jabatan baru: Kabid Pembangunan dan Kerjasama Desa/ Kelurahan dan Teknologi Tepat Guna Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa;
10). NURLINA SH MSi, Jabatan lama: Kabid Pengendalian Penduduk dan Bina Lini Lapangan Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana; Jabatan baru: Kabid Pariwisata Dinas Kebudayaan dan Pariwisata;
11). FIYANTI SOECI HIDAYATI SH, Jabatan lama: Kabid Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana; Jabatan baru: Kabid Pengendalian Penduduk dan Bina Lini Lapangan Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana;
12). dr. BAYU LINUWIH MMKes, Jabatan lama: Dokter dengan tugas tambahan Kepala Puskesmas Temayang; Jabatan baru: Kabid Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana;
13). drg. HERU SAMBODHO, Jabatan lama: Dokter dengan tugas tambahan Kepala Puskesmas Margomulyo; Jabatan baru: Kabid Sumber Daya Kesehatan Dinas Kesehatan;
14). DEDY KURNIADI SSos MM, Jabatan lama: Kasi Pengembangan Transportasi Dinas Perhubungan; Jabatan baru: Kabid Angkutan Dinas Perhubungan;
15). PALUPI HADI RATIH DEWANTI SE MM, Jabatan lama: Sekretaris Kecamatan Kasiman; Jabatan baru: Sekretaris Kecamatan Bojonegoro;
16).WINARTO SE, Jabatan lama: Lurah Sumbang Kecamatan Bojonegoro; Jabatan baru: Sekretaris Kecamatan Trucuk
17). MUHAMMAD HARINDRA, S.STP, Jabatan lama: Kasi Ketentraman, Ketertiban dan Perlindungan Masyarakat Kecamatan Kapas; Jabatan baru: Sekretaris Kecamatan Kasiman.
Bupati Bojonegoro Dr Hj Anna Muawanah, saat melantik ASN Pemkab Bojonegoro yang baru dimutasi, di Pendopo Malowopati Pemkab Bojonegoro. Senin (11/10/2021). (foto: Dok Istimewa)
Berikut ini nana-nama Pejabat Pengawas di lingkungan Pemkab Bojonegoro, yang baru dilantik Bupati Bojonegoro, Senin (11/10/2021):
Lampiran Keputusan Bupati Bojonegoro Nomor: 821.2/109/412.301/2021, Tanggal: 11 Oktober 2021, Tentang: Pengangkatan Jabatan Pengawas.
1). DWI RATNA PUTRI PURNAMANINGSIH ST MT, Jabatan lama: Perencana Ahli Muda Badan Perencanaan Pembangunan Daerah; Jabatan baru: Kasubbag Persuratan dan Kepegawaian Bagian Umum Setda;
2). SRI ISNANINGSIH SH MM, Jabatan lama: Kasi Perlindungan Sosial Dinas Sosial; Jabatan baru: Kasi Pemeliharaan Sarana Prasarana Keciptakaryaan Dinas Perumahan Kawasan Permukiman dan Cipta Karya;
3). RR. LISMAWATI HEVY KRISTININGSIH SSos, Jabatan lama: Pelaksana Kecamatan Sukosewu; Jabatan baru: Kasi Pelayanan Umum Kecamatan Sumberrejo;
4). KOESTANTO HEKSA PRASETIJO SE, Jabatan lama: Sekretaris Kelurahan Banjarjo; Jabatan baru: Lurah Kadipaten;
5). DWI FITRININGDIYAH ST, Jabatan lama: Pelaksana Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Penataan Ruang; Jabatan baru: Kepala UPTD Pengelolaan Jalan dan Jembatan Wilayah III Kelas B (Ngasem, Kalitidu, Ngambon, Gayam, Bubulan, Gondang, Sekar);
6). AGUK SETIAWAN SH, Jabatan lama: Pelaksana Badan Pendapatan Daerah; Jabatan baru: Kasi Pemerintahan, Ketentraman dan Ketertiban Umum Kelurahan Kadipaten;
7). TATIK NUR ISTIANAH SH, Jabatan lama: Pelaksana Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Penataan Ruang; Jabatan baru: Kasi Pemberdayaan Umum dan Kesejahteraan Rakyat Kelurahan Kadipaten;
8). AJIE RAHMAWAN SSTP, Jabatan lama: Pelaksana Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil; Jabatan baru: Sekretaris Kelurahan Sumbang;
9). AMINULLOH, Jabatan lama: Pelaksana Dinas Perhubungan; Jabatan baru: Kasi Pemerintahan, Ketentraman dan Ketertiban Umum Kelurahan Kepatihan;
10). PEBRIA ANGGRAITA DHEWATI AMd, Jabatan lama: Pelaksana Bagian Organisasi; Jabatan baru: Kasi Pelayanan Umum Kelurahan Kepatihan;
11). ARIEF DHAROMMA RAHUSADA SE, Jabatan lama: Pelaksana Dinas Pemadam Kebakaran; Jabatan baru: Kasi Pemberdayaan Umum dan Kesejahteraan Rakyat Kelurahan Ledokwetan;
12). MOHAMMAD SHIDIQ, S.Sos, Jabatan lama: Pelaksana Bagian Umum Setda; Jabatan baru: Kasi Pemerintahan, Ketentraman dan Ketertiban Umum Kelurahan Ledokwetan;
13). ENDANG SETYOWATI SSos, Jabatan lama: Pelaksana Bagian Administrasi Pembangunan; Jabatan baru: Sekretaris Kelurahan Ngrowo;
14).ERWINA SRI PAMULIH HAMANGASTUTI SSos, Jabatan lama: Pelaksana Dinas Kebudayaan dan Pariwisata; Jabatan baru: Sekretaris Kelurahan Jetak;
15). TONI ASTUTI SE, Jabatan lama: Pelaksana Bagian Kesejahteraan Rakyat Setda; Jabatan baru: Kasi Pemberdayaan Umum dan Kesejahteraan Rakyat Kelurahan Mojokampung;
16). SRI KARTINI SH, Jabatan lama: Pelaksana Dinas Sosial; Jabatan baru: Kasi Pemberdayaan Umum dan Kesejahteraan Rakyat Kelurahan Ledokkulon;
17). BETY NUR HASANAH SSos, Jabatan lama: Pelaksana Badan Pendapatan Daerah; Jabatan baru: Kasi Pelayanan Umum Kelurahan Karangpacar;
18). ESTUTI RETNO HARTANTI SSos, Jabatan lama: Pelaksana Dinas Penanaman Modal dan PTSP; Jabatan baru: Kasi Pelayanan Umum Kelurahan Banjarjo. (dan/imm)
Reporter: Dan Kuswan / Lathifatul Fikriya
Editor: Imam Nurcahyo
Publisher: Imam Nurcahyo