News Ticker
  • Khofifah Proyeksikan Produksi Jagung Jatim Capai 5,4 Juta Ton pada 2026
  • Kabupaten Bojonegoro Raih Peringkat 6 Nasional Indeks Pelayanan Publik (IPP) Tahun 2026
  • PMI Bojonegoro Gelar Pelatihan Kader Tanggap Bencana di Dua Desa
  • Indonesia Resmi Menjadi Presiden Dewan HAM PBB Tahun 2026
  • Pentingnya Menjaga Kesehatan Mata di Tengah Ketergantungan Gadget
  • 11 Januari dalam Sejarah
  • Tenggelam di Waduk, Seorang Anak di Kedungadem, Bojonegoro Meninggal
  • Pemasangan Stiker 'Keluarga Miskin' di Bojonegoro, Upaya Perbaikan Data Kemiskinan Daerah
  • Pemkab Bojonegoro Pastikan Proyek Trotoar dan Drainase Tahun 2025 Sesuai Aturan
  • Dispensasi Nikah karena Zina di Bojonegoro Meningkat Tajam Sepanjang 2025
  • Bojonegoro Dapat Alokasi Pupuk Subsidi 130.177 Ton pada 2026
  • Tips Ampuh Mengatasi Kaki Pecah-Pecah
  • 9 Januari dalam Sejarah
  • 5 Rumah Warga Tambakrejo, Bojonegoro Roboh Diterjang Angin, Kerugian Capai Rp 160 Juta
  • Diterjang Angin Kencang, Puluhan Rumah Warga di Ngraho, Bojonegoro Alami Kerusakan
  • Pemkab Blora Terus Dorong Perluasan Rute Trans Jateng
  • RSUD Bojonegoro Resmi Jadi Penyedia Layanan Keselamatan dan Kesehatan Kerja
  • Pemkab Bojonegoro Pasang Stiker Miskin di Rumah KPM Bansos untuk Transparansi
  • Pengalaman Kulineran Bebek THR Surabaya yang Khas dan Unik
  • Tertabrak Kereta Api Argo Bromo Anggrek, Seorang Wartawan di Baureno, Bojonegoro Meninggal
  • Gubernur Khofifah Perkuat Kerja Sama dengan Tiongkok di Bidang SDM dan Perdagangan
  • Pemasangan Stiker Miskin di Rumah KPM Bansos Bojonegoro Hampir Tuntas
  • Kecelakaan di Balen, Bojonegoro, Seorang Pejalan Kaki Meninggal Dunia
  • Gubernur Jatim Tegaskan Kasus Influenza Varian Baru Masih Terkendali
SIG Pabrik Tuban Gelar Peraktik Haji Tammattu’ untuk CJH

SIG Pabrik Tuban Gelar Peraktik Haji Tammattu’ untuk CJH

Tuban - PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) Pabrik Tuban menyelenggarakan kegiatan pemantapan bimbingan manasik haji tammattu’ bagi Calon Jemaah Haji (CJH) yang berada di wilayah Kabupaten Tuban. Kegiatan yang diselanggaran di Graha Sandiya, Komplek Perdin SG, Desa Sumurgung, Kecamatan Tuban, Kabupaten Tuban, Minggu (3/3/2024) tersebut diikuti sekitar 950 CJH seluruh kecamatan dari kuota haji Kabupaten Tuban tahun 2024 sebanyak 1.334 jamaah.

“Alhamdulillah pada hari ini para calon jamaah haji akan mengikuti serangkaian peraktik haji tamattu’ dan ibadah umroh. Di komplek Perumdin ini telah disetting menyerupai di Makkah ada ka’bah, jamarat atau tempat lempar jumroh. Sehingga, dengan diadakannya kegiatan ini para jamaah dapat melaksanakan ibadah haji dengan benar dan lancar,” terang Senior Manager of Corporate Communication SIG GHoPO Tuban, Setiawan Prasetyo.

Menurutnya, para calon tamu Allah tersebut saat peraktik ibadah haji dibimbing tata cara pelaksanaan ibadah haji mulai ihram dari miqat, wukuf di Arofah, mabit di Muzdalifah, melontar jumrah aqobah, tahalul, mabit di Mina, dan thowaf wada. “Panitia dari SIG akan membimbing para jamaah dan menerangkan apa yang harus dilakukan saat melaksanakan ibadah haji,” ungkapnya.

Sebelum melaksanakan peraktik ibadah haji, lanjut Setiawan Prasetiyo mengatakan, para jamaah juga diberikan berbagai teori terkait ibadah haji. Pada 17 Januari 2024 materi Thoharoh dan Sholat Jama’qoshor dengan pembicara KH. Jauhari Fahmi, dari Senori, Tuban. Dan materi Fiqhunnisa’fil Hajj dengan pembicara Umi Kulsum, S.Ag, M.Pd.I dari Plumpang, Tuban. Selanjutnya, pada 24 Januari 2024 calon jamaah haji akan mendapatkan materi Haji Tamattu’ dengan pembicara KH. M. Achmad Ainul Yakin dari Kingking, Tuban. Pada 31 Januari 2024 materi serba serbi haji dengan pembicara Dr. H. Muhammad Latholf Ghozali, Lc., MA, dari Surabaya.

“Perusahaan juga memberikan berbagai fasilitas secara gratis kepada para jamaah. Diantaralai kendaraan antar jemput saat pelaksanaan bimbingan, tas, buku panduan ibadah haji, dan berbagai fasilitas lainnya,” ujar Setiawan Prasetyo.

Ia juga mengajak seluruh calon jamaah haji dari Kabupaten Tuban untuk bersama-sama berdo'a agar diberikan kelancaran selama melaksanakan ibadah haji mulai dari Tanah Air, selama di Tanah Suci hingga kembali lagi ke rumah masing-masing dan menjadi haji yang mabrur. “Semoga apa yang telah diberikan oleh perusahaan ini dapat mendukung kelancaraan dalam menjalankan ibadah haji di Tanah Suci nanti,” harapnya.

Setiawan Prasetyo juga berharap kepada seluruh calon jamaah haji saat di Tanah Suci nanti untuk turut mendoakan perusahaan agar diberikan kelancaran dalam operasionalnya. Sehingga Perusahaan dapat memberikan nilai manfaat yang lebih baik lagi bagi masyarakat.

 “Kami berharap para calon jamaah haji juga menyelipkan doa untuk SIG agar tetap unggul menghadapi segala tantangan di era industri persemenan yang semakin kompetitif ini. Agar perusahaan dapat meningkatkan pula kontribusi positif kepada masyarakat,” pungkasnya.

 

Oleh : Redaksi

Editor : Redaksi

Banner Ucapan Nataru ADS
Berita Terkait

Videotorial

Penyemayaman Api Abadi Hari Jadi Bojonegoro Ke-348 di Pendopo Malowopati

Berita Video

Penyemayaman Api Abadi Hari Jadi Bojonegoro Ke-348 di Pendopo Malowopati

Bojonegoro - Bupati Bojonegoro Setyo Wahono, didampingi Wakil Bupati Nurul Azizah dan Ketua DPRD Abdulloh Umar, bersama jajaran Forkopimda Bojonegoro ...

Berita Video

Geopark Bojonegoro Berpeluang Raih UNESCO Global Geopark

Berita Video

Geopark Bojonegoro Berpeluang Raih UNESCO Global Geopark

Bojonegoro - Peluang Bojonegoro Geopark untuk meraih UNESCO Global Geopark (UGGp) cukup besar, karena Bojonegoro mengangkat tema petroleum system paling ...

Teras

Memasukkan Pendidikan Mitigasi Bencana dalam Kurikulum Sekolah di Bojonegoro

Menyoroti Konsep Penanggulangan Bencana di Bojonegoro

Memasukkan Pendidikan Mitigasi Bencana dalam Kurikulum Sekolah di Bojonegoro

"Berdasarkan Undang-undang Nomor 24 Tahun 2007, tentang Penanggulangan Bencana, Pemerintah dan Pemerintah Daerah menjadi penanggung jawab dalam penyelenggaraan penanggulangan bencana. ...

Opini

Trump Naikkan Tarif China: Perang Dagang Dimulai Lagi, Siapa yang Akan Paling Terluka ?

Trump Naikkan Tarif China: Perang Dagang Dimulai Lagi, Siapa yang Akan Paling Terluka ?

Surabaya - Ketegangan perang dagang (trade war) antara Amerika Serikat dan China kembali memanas pada tahun 2025. Situasi ini seperti ...

Quote

Bagaimana Ucapan Idulfitri yang Benar Sesuai Sunah Rasulullah

Bagaimana Ucapan Idulfitri yang Benar Sesuai Sunah Rasulullah

Saat datangnya Hari Raya Idulfitri, sering kita liha atau dengar ucapan: "Mohon Maaf Lahir dan Batin, seolah-olah saat IdulfFitri hanya ...

Sosok

Pratikno, di Mata Mantan Bupati Bojonegoro, Kang Yoto

Sosok

Pratikno, di Mata Mantan Bupati Bojonegoro, Kang Yoto

Bojonegoro - Salah satu putra terbaik asal Bojonegoro, Prof Dr Pratikno MSoc Sc, pada Minggu malam (20/10/2024) kembali dipilih menjadi ...

Eksis

Latihan Serius Berujung Manis, Nyafica Juarai Lomba Bertutur tentang Nilai Hidup Orang Samin

Latihan Serius Berujung Manis, Nyafica Juarai Lomba Bertutur tentang Nilai Hidup Orang Samin

Bojonegoro - Pemkab Bojonegoro menggelar Lomba Bertutur tingkat Kabupaten. Lomba ini berakhir pada Jumat (31/10/2025) kemarin. Sepuluh finalis bersaing memperebutkan ...

Infotorial

Wujudkan Komitmen Berkelanjutan, PEPC JTB Hijaukan Bojonegoro Melalui Aksi Nyata Peringatan Hari Menanam Pohon Indonesia

Wujudkan Komitmen Berkelanjutan, PEPC JTB Hijaukan Bojonegoro Melalui Aksi Nyata Peringatan Hari Menanam Pohon Indonesia

Bojonegoro Memperingati hari menanam pohon indonesia 2025, PT Pertamina EP Cepu (PEPC) Lapangan Jambaran-Tiung Biru (JTB) menegaskan komitmennya dalam menjaga ...

Berita Foto

Foto Evakuasi Serpihan Pesawat T-50i Golden Eagle TNI AU yang Jatuh di Blora

Berita Foto

Foto Evakuasi Serpihan Pesawat T-50i Golden Eagle TNI AU yang Jatuh di Blora

Blora - Petugas gabungan dari TNI, Polri, BPBD dan warga sekitar terus melakukan pencarian terhadap serpihan pesawat tempur T-50i Golden ...

Religi

Pakaian Ihram saat Haji dan Umrah, antara Syariat dan Hakikat

Pakaian Ihram saat Haji dan Umrah, antara Syariat dan Hakikat

Judul itu menjadi tema pembekalan sekaligus pengajian Rabu pagi (24/01/2024) di Masjid Nabawi al Munawaroh, Madinah, kepada jemaah umrah dari ...

Wisata

Berikut ini Rangkaian Acara Peringatan Hari Jadi Bojonegoro Ke-348 Tahun 2025

Hari Jadi Bojonegoro Ke-348

Berikut ini Rangkaian Acara Peringatan Hari Jadi Bojonegoro Ke-348 Tahun 2025

Bojonegoro - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bojonegoro, telah mengagendakan sejumlah acara untuk memperingati Hari Jadi Kabupaten Bojonegoro (HJB) ke-348 yang jatuh ...

1768149856.6041 at start, 1768149857.2904 at end, 0.68628716468811 sec elapsed